[Kelas 11] Latihan Perencanaan Analisa Peluang Usaha
[Estimasi Pemakian Peralatan]
- Lama penggunaan alat pada garpu selama waktu 4 tahun
- Lama penggunaan alat pada telenan selama waktu 2 tahun
- Lama penggunaan alat pada telenan selama waktu 2 tahun
- Lama penggunaan alat pada serbet selama waktu 1 tahun
- Lama penggunaan alat pada mesin pemarut kelapa selama waktu 4 tahun
- Lama penggunaan alat pada baskom selama waktu 4 tahun.
- Lama penggunaan alat pada piring selama waktu 3 tahun.
- Lama penggunaan alat pada nampan selama waktu 3 tahun.
- Lama penggunaan alat pada penggoreangan selama waktu 2 tahun
Pembelian peralatan usaha
Peralatan Harga
Etalase Rp. 543,000
Kompor dan gas Rp. 867,000
Panci Rp. 57,000
Pengaduk Rp. 21,000
Wadah Rp. 84,000
Meja dan Kursi Rp. 646,000
Peralatan tambahan Rp. 580,000
Jumlah Investasi Rp. Silahkan dihitung
Biaya tetap usaha
Penyusutan etalse 1/50 x Rp 543.000 Rp. 10,860
Penyusutan kompor dan gas 1/50 x Rp 867.000 Rp. 17,340
Penyusutan panci 1/50 x Rp 57.000 Rp. 1,140
Penyusutan pengaduk 1/50 x Rp 21.000 Rp. 420
Penyusutan wadah 1/50 x Rp 84. 000 Rp. 1,680
Penyusutan meja dan kursi 1/50 x Rp 646.000 Rp. 12,920
Penyusutan alat tambahan 1/50 x Rp 580.000 Rp. 11,600
Total Biaya Tetap Rp. Silahkan dihitung
Biaya variable usaha
ikan tuna Rp. 44,000 x 30 = Rp. 1,320,000
merica bubuk Rp. 2.000 x 30 = Rp. 60,000
garam Rp. 8,200 x 30 = Rp. 246,000
telur ayam Rp. 14,000 x 30 = Rp. 420,000
jeruk nipis Rp. 8,800 x 30 = Rp. 264,000
tepung maizena Rp. 26,000 x 30 = Rp. 780,000
lain-lain Rp. 70,000 x 30 = Rp. 2,100,000
Total Biaya Variabel Rp. Silahkan dihitung
Total biaya operasional usaha
Biaya tetap + biaya variabel = [Silahkan dihitung]
Pendapatan penjualan
[Hitung pendapatan penjualan per bulannya, jika target penjualannya 40 bungkus dengan harga jual Rp. 20.000 / bungkus]
Keuntungan penjualan
Laba = Total Pendapatan – Total Biaya Operasional
= [Silahkan dihitung]
Lama balik modal usaha
Total Investasi / Keuntungan = [Silahkan dihitung]
[Lembar Jawaban]